Beef Wellington with Grilled Veggies Kangen sama beef wellington yang biasa dibawain sama mami dari kantor dulu. Tapi itu makanan mahal kan boow. Yah, akhirnya berusaha deh buat sendiri. Kenapa namanya pake wannabe segala? Soalnya, buatnya tidak pakai daging steak utuh tapi pakai daging giling... hehehe murah meriah dan gampang buatnya karena lebih cepat dan rata matangnya. Saus bisa pakai cara gampang alias botolan, tapi bisa juga made from scratch. Bahan : Beef Wellington 4 pieces puff pastry squares 200-300 gr minced beef 1 butir onion ukuran medium 2-3 batang seledri 1 teaspoon worchestershire sauce (LP sauce) gula garam lada sesuai selera 1 butir telur, kocok
Home for my wandering mind, where I can simply think out loud.